Ramuan Herbal, Resep Batuk Pilek Warisan Nenek

Sekarang lagi ramai diperbincangkan, batuk merebak. Isu pun tak mau kalah, ikut menyebar. Sebuah virus sedang melanda negara konoha. Baik di sosmed maupun perbincangan warung kopi, penyakit batuk menjadi sesuatu yang “mengerikan”, yaitu mengarah ke batuk TBC. Ada rasa khawatir, ada kepanikan, apalagi jika di rumah ada orangtua kita dan anak-anak. Entah ini batuk pancaroba, […]

Ramuan Herbal, Resep Batuk Pilek Warisan Nenek Read More »

Ramuan Klasik

Pepatah, Pengasuhan Calon Raja Tiongkok Zaman Dahulu

Bersabarlah sejenak, angin dan ombak akan tenang. Mundur selangkah, laut dan langit akan luas -Pepatah Tiongkok- Suatu hari saya menonton sebuah film berlatar belakang klasik peranakan. Film dengan cerita dari Singapura. Budaya Melayu pun masih lekat di Film tersebut. Campuran antara Melayu dan Tionghoa. Judulnya “The Little Nyonya Story”. Ada yang sudah nonton? Yang saya

Pepatah, Pengasuhan Calon Raja Tiongkok Zaman Dahulu Read More »

Falsafah Hidup

Tradisi para Wanita Minangkabau Tempo Doeloe

“Adat basandi syarak, syarak basandi Kitabullah. Adat berdasar syariat, dan syariat bersumber dari Al-Qur’an” Berbicara tentang tradisi tak terpisah dari akar budaya daerah tersebut. Bicara tradisi dan kebiasaan bukan pula memisahkan antara kehidupan dan agama. Justru adanya Agama menjadi penguat martabat sebuah tradisi dan kebiasaan baik. Tradisi ini pun bertujuan sampai pada tujuan Agama. Hidup

Tradisi para Wanita Minangkabau Tempo Doeloe Read More »

Tradisi dan Budaya

Skotlandia, Kehangatan Tradisi yang Mengimajinasi

Sedikit Cerita Perjalanan ke Skotlandia Menginjakkan kaki di Edinburgh saat itu tiba tengah malam. Dari Inggris menuju Skotlandia menggunakan kereta. Cuaca ibukota skotlandia ini begitu dingin, karena secara geografis tempatnya dekat dengan dataran tinggi, ditambah saat tiba di Edinburgh kental sekali dengan aura spoky dari sebuah kastil tua dan gaya bangunan yang biasanya kita lihat

Skotlandia, Kehangatan Tradisi yang Mengimajinasi Read More »

Tradisi dan Budaya

15 List Kebiasaan Wanita era 80-an

Terkadang kita sedikit melupakan kebiasaan baik wanita sebelum kita. Terlupa melibatkan kebiasaan itu untuk kita terapkan dikehidupan kita. Ada kalanya warisan itu tidak berjalan estafet untuk generasi berikutnya. Adakalanya pemikiran baru bahwa kebiasaan lama itu bukan hal yang penting. Bahkan ada yang menganggap mitos atau kepercayaan. Padahal jika kita sedikit merenung kebiasaan ini baik buat

15 List Kebiasaan Wanita era 80-an Read More »

Falsafah Hidup, Tradisi dan Budaya

Tradisi Kuno Mesir, Roti dan Warisan Nilai

Roti Khas Mesir ternyata… Awal bulan Mei lalu, kami (empat keluarga) bersama berangkat traveling ke Mesir. Oiya sebelum lanjut, cerita ini juga bisa kita sampaikan ke putra-putri tentang warisan nilai Mesir ini. Nah, saat tiba di Mesir di setiap mampir makan di rumah makan Mesir, roti hampir selalu disajikan di awal, sebagai menu pembuka. Lengkap

Tradisi Kuno Mesir, Roti dan Warisan Nilai Read More »

Catatan Perjalanan, Resep Masakan & Kue Tradisional, Tradisi dan Budaya

Resep Ikan Kembung Acar Kuning, Kerinduan Dari Dapur Melayu

Ada yang tau dan suka resep ini? Resep sederhana tapi kaya rasa, dulu sekali aku sering dimasakkan oleh ibuku makanan ini, karena di kalimantan ikan kembung cukup mudah ditemui dan sangat terjangkau, tidak seperti di pulau jawa, ikan ini pun seringnya aku beli di salah satu supermaket. Warna kuning masakan ini dari kunyit yang dibakar

Resep Ikan Kembung Acar Kuning, Kerinduan Dari Dapur Melayu Read More »

Resep Masakan & Kue Tradisional

Hening yang Menyembuhkan, Belajar Hidup Tak Tergesa dari Kota Tua Bergen, Norway

Aku berjalan di gang sempit di sebuah kota tua Bryggen, Bergen. Udara saat itu sungguh menggigit, sekitar 5 derajat celcius, jaket yang ku gunakan pun dobel dua. Hujan gerimis halus menyapa pagi saat perlahan ku menikmati kota tua dengan bangunan tua warna warni pastel ikonik kota Bergen. Suara mobil tak terdengar berisik, suara teriakan pedagang

Hening yang Menyembuhkan, Belajar Hidup Tak Tergesa dari Kota Tua Bergen, Norway Read More »

Catatan Perjalanan